Kepala Sekolah membuka secara resmi kegiatan Pelatihan Jurnalistik dan Pengelolaan Blog Siswa SMK Negeri 1 Majene.
Siswa Peserta Pelatihan Jurnalistik dan Pengelolaan Blog Siswa SMK Negeri 1 Majene menerima tantangan Kepala SMK Negeri 1 Majene, Drs. Sudarfiana, M.M. untuk mengembangkan tabloid siswa, Jumat (31/01) sore di Aula SMK Negeri 1 Majene.
Tantangan pengembangan tabloid siswa disampaikan langsung oleh Kepala Sekolah kepada peserta pelatihan pada saat menutup secara resemi kegiatan pelatihan ini. Selain memberikan tantangan kepada peserta yang mayoritas masih duduk di kelas X, Kepala Sekolah juga berjanji akan mendukung penuh kegiatan jurnalistik yang ada di SMK Negeri 1 Majene dengan memberikan fasilitas seperti kamera dan video kamera.
“Saya tunggu dua bulan ke depan.” tantang Kepala Sekolah kepada peserta pelatihan untuk menyerahkan konsep tabloid siswa paling lambat dua bulan dari sekarang. Beliau berpesan kepada peserta dalam mengembangkan konsep tabloid dapat langsung berkonsultasi dengan staf dan guru-guru terkait.
SMK Negeri 1 Majene telah meraih akreditasi "A" pada tahun 2023. Prestasi ini menegaskan posisi…
Daftar Nama Peserta Didik yang Lulus di SMK Negeri 1 Majene Tahun Pelajaran 2022/2023
SMK Negeri 1 Majene melaksanakan penandatanganan MoU (Memorandum of Understanding) dengan DUDIKA pasangan, Kekean Wastra…
SMK Negeri 1 Majene kembai meraih prestasi pada Lomba Fashion Show Muslimah yang diselenggarakan pada…
Tim cerdas cermat SMK Negeri 1 Majene berhasil meraih Juara II pada Lomba Cerdas Cermat…
Rabu, (17/08/2022) ,setiap tanggal 17 Agustus, pemerintah dan sekolah menyelenggarakan upacara dirgahayu hari proklamasi kemerdekaan…